laboratorium uji lingkungan

Peran Hutan dalam Mengurangi Resiko Bencana Alam

Peran Hutan dalam Mengurangi Resiko Bencana Alam

hutan

Tahukah kamu? bahwa hutan bisa membantu mengurangi resiko terjadinya bencana alam di dunia. Hal ini karena setiap akar pohon bisa menahan air dan pergeseran tanah. Jika terjadi penggundulan hutan, maka tidak ada akar yang menahan air dalam tanah dan meningkatkan aliran permukaan. Akibatnya, bencana alam seperti tanah longsor dan banjir bisa terjadi sewaktu-waktu.

Bukan hanya itu, bahkan hutan bisa membantu dalam penyerapan emisi karbon yang mencemari udara di sekitar. Hal ini karena pohon memerlukan Carbondioksida (CO2) dan dan senyawa air (H2O) sebagai bahan melakukan fotosintesis. dari proses fotosintesis ini akan menghasilkan nutrisi untuk tumbuhan dan akan melepaskan oksigen (O2) sebagai gantinya. Bukankah bumi yang hijau akan sangat bermanfaat  bagi manusia itu sendiri?

Peran Penting Hutan Indonesia

Seperti kata pepatah “Hutan adalah paru-paru dunia” yang berarti hutan menjadi sumber oksigen terbesar di dunia. Oleh karena itu ketaatan dalam pemantauan lingkungan menjadi tindakan penting yang harus selalu di tinjau agar kelangsungan hutan bisa terjaga di masa depan. Penggundulan hutan atas alasan industri atau infrastruktur tidak bisa dibenarkan. Alih-alih menebang hutan dan mengancam kelangsungan sumber oksigen dunia, bukankah sebaiknya bijak dalam mengambil keputusan? Karena alam dan manusia sejatinya memiliki hubungan sebab-akibat. 

Dikutip dari Laporan Statistik 2020 Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan Republik Indonesia dikatakan bahwa Indonesia memiliki kawasan hutan seluas 120.261,6 juta hektare. Di tanah Papua, kawasan hutan seluas 38,153,3 juta hektare memainkan peran penting dalam penyerapan emisi karbon, pengendalian iklim, habitan keanekaragaman hayati, dan sumber penghidupan masyarakat lokal.

3 thoughts on “Peran Hutan dalam Mengurangi Resiko Bencana Alam”

  1. I hardly leave comments, however after browsing thrkugh a feww of the remarks on Peran Hutan dalam Mengurangi
    Resiko Benana Alam. I actually do havce some questions for you
    if you tend not to mind. Is iit simply mme or does it look like like a few of
    these responses appear as if they are written by brain dezd folks?
    😛 And, if you are writing on additional social sites,
    I’d like to follow anything freesh you have to post. Could you post a list of the complete urls of all your social community pages like your Facebook page, twitter feed, or
    linkedin profile? https://Bandur-Art.Blogspot.com/2024/08/the-ultimate-guide-to-no-mans-sky-mods.html

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Ajukan pertanyaan
1
Ada bisa yang kami bantu?
Halo Sobat Persada!
Apakah ada yang bisa kami bantu?